Click here to open your Bible

Photobucket

January 15, 2009

Surat Gembala


CARILAH PENGAJARAN DAN KESAKSIAN 

"Carilah pengajaran dan kesaksian!" Siapa yang tidak berbicara sesuai dengan perkataan itu, maka baginya tidak terbit fajar.
Dari ayat ini dijelaskan, betapa pentingnya pengajaran dan kesaksian dari Firman Itu! Bagi yang memperkatakan Firman itu baginya ada masa depan
Dari Mazmur 32 Daud menjelaskan tentang pengalamannya yang dituangkan dalam Mazmur pengajaran
Apa pengajaran yang diajarkan Raja DAUD? 4 pengajaran tentang pengampunan

I. ORANG YANG DIAMPUNI BERBAHAGIA (Maz 32:1-2)

Berbahagialah orang yang diampuni pelanggarannya, yang dosanya ditutupi! Yang kesalahannya tidak diperhitungkan TUHAN 
Mengapa demikian? Karena saat kita mengalami pengampunan:
  1. Dosa kita Allah tidak mengingat lagi (Yesaya 43:25)
  2. Dosa kita Allah menutupnya (Maz 85:2)
  3. Dosa kita Allah sucikan dan bersihkan (Yes 1:18)

II. ORANG YANG BELUM DIAMPUNI HIDUP DIBAWAH TEKANAN (3)

Siapa yang menekannya? Allah yang menekannya dengan tangannya; Ayat 4 TanganMu menekan aku dengan berat; Akibatnya : Aku mengeluh sepanjang hari
 
Mazmur 38:8 Aku kehabisan tenaga dan tidak berdaya; aku mengerang dalam keputusasaan.

Yesaya 59:11; Kami sekalian meraung seperti beruang; suara kami redup seperti suara burung merpati;

III. CARA UNTUK MEMPEROLEH PENGAMPUNAN

Dosaku kuberitahukan kepada-Mu dan kesalahanku tidaklah kusembunyikan; aku berkata: "Aku akan mengaku kepada TUHAN pelanggaran-pelanggaranku," dan Engkau mengampuni kesalahan karena dosaku. Sela

1. HAL YANG HARUS DILAKUKAN:
    a. Dosa diakui kepada Tuhan
    • Daud” (2 Sam 12:13 )
    • Anak bungsu yang hilang (Luk 15:17-19)
    b. Jangan menyembunyikan dosa

“ Siapa menyembunyikan pelanggarannya tidak akan beruntung, tetapi siapa mengakuinya dan meninggalkannya akan disayangi.” (Amsal 28:13)

2. TERIMALAH PENGAMPUNANNYA
    Engkau mengampuni kesalahan karena dosaku. (AY 5)
    Allah mengampuni : Karena kasihNya melimpah (Maz 86:5)

IV. SIKAP SETELAH PENGAMPUNAN

1. Tekun dalam DOA (ay 6)
    • Cara untuk menang terhadap masalah
2. Menjadikan Allah Andalan (ay 7)
    • Tempat persembunyian
    • Allah menjaga
    • Allah mengeliling aku
3. BERSAKSI DAN MEMBERIKAN NASEHAT : (ay 8-9)
    • Belajar dari kuda dan bagal (ay 9)
    • Belajar dari kekang pada mulut keledai (Ams 26:3)


Syaloom
Pdt. Paul Paksoal, M.Div.

Last Posts

Kalender Kegiatan Gereja

Jadwal kegiatan dapat berubah sewaktu-waktu, mohon menghubungi gereja untuk informasi lebih lanjut.

Kegiatan Mingguan Gereja

Kebaktian Umum Hari Minggu
I. 06:00 WIB II. 10:00 WIB III. 17:00 WIB

Ibadah Pemuda, Setiap Hari Minggu 19:30 WIB

Ibadah Remaja, Setiap Hari Rabu 19:00 WIB

Ibadah Sekolah Minggu, Setiap Hari Minggu, bertempat di:
TWA 08:00, Vila Mas Indah 08:00, Mulaksakti 08:00, Duta Harapan 08:00, Vila Indah Permai 08:00, Vila Mutiara Gading 2 08:00

Doa Subuh Setiap Hari bertempat di gereja jam 04:45 WIB

Ibadah Doa Perkauan Setiap Hari Jumat bertempat di gereja jam 14:00 WIB

Kelompok-kelompok sel, Senin-Jumat bertempat di rumah-rumah jemaat jam 19.00 WIB

Ibadah Persimas (Jadwal mohon memperhatikan pengumuman hari minggu)

Ibadah Perkaria (Jadwal mohon memperhatikan pengumuman hari minggu)

Ibadah Perkauan (Jadwal mohon memperhatikan pengumuman minggu)

Doa Perkaria Setiap Hari Sabtu bertempat di gereja jam 06:00 WIB

Latihan Paduan Suara Anak Setiap Hari Senin bertempat di gereja jam 18:30 WIB

Latihan Paduan Suara Dewasa Setiap Hari Selasa bertempat di gereja jam 20:00 WIB

Jadwal Ibadah Minggu, cabang GKII Rehobot

Kota Legenda
Dukuh Zamrud Ruko No. 19-20,
Jam 09.00 & 18.00
Pdt. Muchlis Sriyanto, S.Th.

Babelan
Jl. Merdeka Dalam V No.2
Jam 10.00
Pdt. Albinus No'e

Cikarang Baru
Jl. Puspita 12 T3/No.63. Cikarang Baru
Jam 08.00
Ev. Himawan Berlianto

Marturia
Harapan Indah Ruko EL/16
Jam 09.00 & 17.00
Pdt. Melkior Hadi, S.Th.

Gunung Putri
Ruko Blok KA I No.5, Perum Vila Nusa Indah III
Bojongkulur, Gunung Putri, Bogor
Pdt.Yohanes Ndapamuri, M.Th.
Jam 10.00 & 17.00

Pos PI Vila Mutiara Gading Timur 2
Perum Mutiara gading Timur 2 Blok N2 No.32
Mustika Jaya, Bekasi
Ev. Petrus Frans, S.Th
Jam 10.00